Category Archives: Uncategorized

OBSERVASI DAN MINI RISET MAHASISWA PGMI STAI YOGYAKARTA DI TIGA MUSEUM

(Yogyakarta, 2/8) – Program studi PGMI, HMPS PGMI Sekolah Tinggi Agama Islam Yogyakarta bekerjasama dengan Dinas Kebudayaan Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) melalui Program Wajib Kunjung Museum (WKM) mengadakan observasi dan mini riset ke tiga Museum di Yogyakarta. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada mahasiswa tentang sejarah perjuangan bangsa Indonesia, memberikan wawasan tentang sejarah sandi […]